Kapolsek Tinggimoncong Hadiri Aniversary Komunitas Mobil BJO

SULSELBERITA.COM. Gowa,- Kapolsek Tinggimoncong Polres Gowa IPTU Hasan Fadhlyh SH menghadiri acara aniversary yang pertama Komunitas Bjo Bawakaraeng,Sabtu (8/2/2020).

Turut hadir dalam aniversary komunitas Mobil Bjo Malino Wadan Secata Moyor Inf Jufri,Camat Tinggimoncong Andri Mauridts S.Sos.MH,Ketua Komunitas Bjo Jufri,Tokoh Masyarakat,Tokoh Pemuda sekecamatan Tinggimoncong.

Bacaan Lainnya
Selamat Hari Anti Korupsi Sedunia

Selain menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat agar tetap aman dan kondusif Kapolsek Aktif hadir di tengah-tengah masyarakat saat melaksanakan kegiatan.

Kekompak Muspika Tinggimoncong terlihat saat menghadiri Aniversary komunitas Mobil Bjo asal Malino.

Kapolsek mengajak kepada seluruh komunitas mobil yang ada di wilayah binaannya untuk tertib berlalu lintas dan tidak ugal ugalan saat berkendara yang dapat membahayakan diri sendiri maupun orang lain.

Humas Tinggimoncong

Pos terkait