Ps. Kanit Sabhara Bersama Polsek Galut Polres Takalar Bersama Anggota Lakukan Pengaturan Arus Lalin

16

SULSELBERITA.COM. Takalar - Polri terus diharapkan kehadirannya dan sangat dibutuhkan di tengah tengah masyarakat untuk menjaga ketertiban dan keamanan baik di bidang lalu-lintas maupun tugas lainnya seperti yang dilakukan oleh Ps. Kanit Sabhara Polsek Galut Polres Takalar Aipda Hardiman bersama anggotanya dengan membantu penyeberangan jalan dan mengatur arus lalu lintas, Kamis (13/08/2020)

Pengaturan arus lalu lintas yang dilakukan oleh Ps. Kanit Sabhara Polsek Galut Aipda Hardiman bersama Anggotanya kali ini merupakan giat rutinitas apabila masyarakat membutuhkan pelayanan dibidang lalu lintas dan tetap yang dilaksanakan setiap pagi oleh Ps. Kanit Sabhara di setiap titik rawan kemacetan salah satunya di jalan poros Bontamajannan kelurahan Bontolebang kec.Gaesong Utara yang mana ada warga melakukan pengerjaan pengecoran ruko lantai dua.

Advertisement

" Saya lakukan ini dimana salah satu warga melakukan pengerjaan pengecoran ruko lantai dimiliknya yang berada dijalan poros Galesong dan mengakibatkan kemacetan dijalan poros tersebut
oleh karenanya saya bersama anggota melakukan pengaturan arus lalu lintas agar mampu meminimalisir terjadinya kemacetan lalu-lintas maupun kecelakaan " Tutur Ps. Kanit Sabhara Aipda Hardiman

"Saat dikonfirmasi "Kapolsek Galut AKP Aris Sumarsono, SH, mengatakan "bahwa kegiatan yangbdilakukan oleh anggota saya secara rutin karena kehadiran polri di tengah tengah masyarakat sangat diperlukan sekali pada saat masyarakat mulai berangkat aktifitas atau kepadatan arus lalu lintas karena bersamaan dengan keberangkatan masyarakat beraktifitas di pagi hari guna mencegah pelanggaran, kecelakaan dan kemacetan arus lalu lintas " Pungkasnya.