KPU Takalar Laksanakan Simulasi Pemungutan dan Pengitungan Suara

31

SULSELBERITA.COM. TAKALAR - Komisi Pemihan Umum (KPU) kabupaten Takalar laksanakan Simulasi Pemungutan Suara Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur, Bupati dan wakil Bupati Takalar tahun 2024 di Baruga Alun Alun kota Takalar kelurahan Kalabbirang, Kamis 14/11

Simulasi pemungutan suara di hadiri para Forkompinda serta para PPK, PPS,KPPS dan. panwascam serta para partisisan yang mengikuti simulasi

Advertisement

Kegiatan simulasi di buka resmi oleh Ketua KPU Kabupaten Takalar Hamdani Fatiha yang tak lupa memberikan sambutannya menyampaikan bahwa, KPU Takalar melaksanakan Simulasi Pemungutan Suara yang kita bisa pastikan bahwa ini kondisi yang terjadi pada saat nanti hari pemungutan suara, Paparnya

,"Pada hari ini ini simulasi yang artinya mau dibilang real ya memang really nih nanti akan terjadi di 27 November nanti ya ini sudah tertua di PKPU nomor 17 tahun 2024.

Tata caranya letak-letak semua bilik suara terus tempat duduknya para saksi maupun KPPS 1 sampai 7 ini sudah jelas sekali sambil kita melihat ke depan dan ini nanti di Rabu 27 November , seperti ini gbarannya dipakai jadi semua tata cara yang sekarang dilakukan, Urainya.

,"Simulasi ini sudah diatur di dalam undang-undang jadi saya harap PPK dan PPS sambil nanti masuk perhatikan,karna yang disimulasikan hari ini, itu yang akan diberlakukan di TPS di seluruh TPS Desa/Keluran se kabupaten Takalar, Tegas Ketua KPU Takalar

Kordiv Teknis KPU Takalar Ibrahim Salim mengatakan bahwa, Simulasi ini bisa menggambarkan bahwa, waktu yang di butuhkan dalam pelaksanaan pemungutan suara dan kita melibatkan semua unsur, TNI/Polri , LSM dan para awak media

"Semua orang takalar harus menggunakan hak pilihnya sepanjang orang Takalar di manapun TPS mau memilih bisa menggunakan hak pilihnya dengan menggunakan KTP, supaya tidak ada lagi PSU, kita mengetahui semua bahwa PSU itu bagian dari sebuah Demokrasi, akan tetapi lebih baik lagi kalau itu tidak terjadi,Tegas Ibrahim Salim.(S.Jaya)